IHSG dan Rupiah Dibuka Beda Arah, Tekanan Jual Masih Membayangi

8 hours ago 1

Gerak Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dan Rupiah hari ini, Rabu (12/3/2025) berlawanan arah.

IHSG dan Rupiah Dibuka Beda Arah, Tekanan Jual Masih Membayangi (foto mnc media)

IHSG dan Rupiah Dibuka Beda Arah, Tekanan Jual Masih Membayangi (foto mnc media)

IDXChannel - Gerak Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dan Rupiah hari ini, Rabu (12/3/2025) berlawanan arah.

IHSG dibuka menguat di level 6.566 pagi ini. Sementara rupiah melemah menembus Rp16.400-an per USD.

Analis Pasar Keuangan, Gunawan Benjamin mengatakan, IHSG menguat setelah tekanan jual di pasar saham Asia mereda. Kinerja Bursa di Asia ditransaksikan sideways dengan kecenderungan menguat. 

"Walaupun demikian, tekanan jual yang melanda bursa saham AS pada perdagangan sebelumnya masih membayangi kinerja pasar saham di Asia. Terlebih setelah pengumuman kenaikan tarif impor AS menjadi 50 persen untuk produk baja dan aluminium dari Kanada," kata Gunawan dalam analisisnya, pagi ini.

Kebijakan tersebut sebagai bentuk balasan AS ke kanada, setelah kenaikan tarif untuk listrik yang dijual AS ke Kanada sebelumnya. 

Halaman : 1 2 3

Follow Saluran Whatsapp IDX Channel untuk Update Berita Ekonomi

Follow

Follow Berita IDX Channel di

Read Entire Article
IDX | INEWS | SINDO | Okezone |