Sri Mulyani Jadi Menkeu Lagi, Bakal Berdampak ke Pasar Obligasi RI?

2 months ago 32

Kembalinya Sri Mulyani sebagai Menteri Keuangan dinilai akan memberi dampak positif bagi Indonesia.

Sri Mulyani Jadi Menkeu Lagi, Bakal Berdampak ke Pasar Obligasi RI? (foto anggie)

Sri Mulyani Jadi Menkeu Lagi, Bakal Berdampak ke Pasar Obligasi RI? (foto anggie)

IDXChannel - Sri Mulyani Indrawati kembali menjadi Menteri Keuangan periode 2024-2029 di bawah kepemimpinan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka. Lalu apa dampaknya ke pasar obligasi Indonesia?

Head of Fixed Income BNI Sekuritas, Amir Dalimunthe mengatakan, kembalinya Sri Mulyani sebagai Menteri Keuangan membawa kabar baik.

Menurutnya, hal ini seharusnya memberikan dampak positif karena Sri Mulyani sudah terbukti mampu membawa Indonesia melewati dua krisis dengan baik.

“Dan rasanya beliau juga very capable untuk bisa melanjutkan amanah sebagai Menteri Keuangan terutama di fase-fase awal dari pemerintahan baru ini,” kata Amir dalam Media Session BNI Sekuritas di Jakarta, Selasa (22/10/2024).

Halaman : 1 2 3

Follow Saluran Whatsapp IDX Channel untuk Update Berita Ekonomi

Follow

Follow Berita IDX Channel di

Read Entire Article
IDX | INEWS | SINDO | Okezone |