Tinggal Selangkah Lagi RI Bisa Ekspor Ikan Lele hingga Udang ke Arab Saudi

1 month ago 28

Ekspor produk perikanan budidaya Indonesia ke Arab Saudi semakin dekat dengan persetujuan akhir dari Saudi Food and Drugs Authority (SFDA). 

Tinggal Selangkah Lagi RI Bisa Ekspor Ikan Lele hingga Udang ke Arab Saudi (foto mnc media)

Tinggal Selangkah Lagi RI Bisa Ekspor Ikan Lele hingga Udang ke Arab Saudi (foto mnc media)

IDXChannel - Ekspor produk perikanan budidaya Indonesia ke Arab Saudi semakin dekat dengan persetujuan akhir dari Saudi Food and Drugs Authority (SFDA). 

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) bersama Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) dan Kementerian Luar Negeri (KEMLU) mengumumkan telah meyakinkan jaminan otoritas Arab Saudi terkait standar kualitas perikanan Indonesia.

Kepala Badan Pengendalian dan Pengawasan Mutu Hasil Kelautan dan Perikanan (Badan Mutu KKP), Ishartini mengungkapkan proses negosiasi dengan SFDA berjalan lancar. 

“Kami baru saja menyelesaikan Virtual Bilateral Meeting (VBM) dengan Saudi Food and Drugs Authority (SFDA) dan alhamdulillah negosiasi berjalan lancar,” kata Ishartini di Jakarta, Rabu (19/3/2025)

Halaman : 1 2 3

Follow Saluran Whatsapp IDX Channel untuk Update Berita Ekonomi

Follow

Follow Berita IDX Channel di

Read Entire Article
IDX | INEWS | SINDO | Okezone |