6 Negara Asia yang Dijagokan Lolos Piala Dunia 2026 Berdasarkan Hasil hingga Matchday Keempat, Nomor 1 Lawan Timnas Indonesia!

3 months ago 60

https: img.okezone.com content 2024 10 16 51 3075177 6-negara-asia-yang-dijagokan-lolos-piala-dunia-2026-berdasarkan-hasil-hingga-matchday-keempat-nomor-1-lawan-timnas-indonesia-OfTfukxd2j.jpg Timnas Indonesia belum termasuk 6 negara Asia yang dijagokan lolos Piala Dunia 2026. (Foto: PSSI)

SEBANYAK 6 negara Asia yang dijagokan lolos Piala Dunia 2026 berdasarkan hasil hingga matchday keempat babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia akan diulas Okezone. Setelah masing-masing tim melakoni empat pertandingan, sudah terlihat negara-negara mana saja yang berpeluang melaju ke putaran final.

Sesuai regulasi, tim yang finis sebagai juara dan runner-up di masing-masing grup (enam negara) diizinkan lolos ke putaran final Piala Dunia 2026. Lantas, siapa saja negara yang dimaksud?

Berikut 6 negara Asia yang dijagokan lolos ke Piala Dunia 2026:

6. Korea Selatan

Korea Selatan merupakan satu-satunya kontestan Grup B yang belum kalah. Dari empat laga awal, skuad Taeguk Warriors mengemas tiga menang dan satu imbang.

Terbaru, Kim Min-jae dan kawan-kawan menang dramatis 3-2 atas Irak. Saat ini, semifinalis Piala Dunia 2002 ini duduk di puncak klasemen Grup B dengan 10 angka, unggul tiga poin dari Yordania dan Irak di tempat kedua dan ketiga.

5. Irak

Irak untuk sementara memang masih menempati posisi tiga Grup B dengan tujuh poin. Namun, skuad asuhan Jesus Casas ini hanya kalah selisih gol dari Yordania di posisi dua.

Jika tampil konsisten, peluang Irak finis sebagai runner-up Grup B lebih besar ketimbang Yordania. Kontribusi Aymen Hussein dibutuhkan Irak di laga-laga ke depan.

Follow Berita Okezone di Google News

Dapatkan berita up to date dengan semua berita terkini dari Okezone hanya dengan satu akun di ORION, daftar sekarang dengan klik disini dan nantikan kejutan menarik lainnya

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Follow

Read Entire Article
IDX | INEWS | SINDO | Okezone |