Segini Harta Kekayaan Titiek Soeharto yang Disebut sebagai Ibu Negara

2 months ago 28

https: img.okezone.com content 2024 10 22 320 3077411 segini-harga-kekayaan-titiek-soeharto-yang-disebut-sebagai-ibu-negara-TNtyhN7eyR.jpg Segini Harta Kekayaan Titiek Soeharto yang Disebut sebagai Ibu Negara. (Foto: Okezone.com)

JAKARTA - Siti Hediati Hariyadi atau lebih dikenal dengan nama Titiek Soeharto menjadi trending topic di salah satu media sosial, karena disebut-sebut sebagai Ibu Negara. Hal ini disoroti usai Presiden Prabowo Subianto dilantik pada 20 Oktober 2024.

Mengutip Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN), Titiek memiliki kekayaan hingga Rp709,4 miliar. Harta tersebut terdiri dari tanah, surat berharga.

Tanah dan Bangunan sebesar Rp587.879.161.000

1. Tanah dan Bangunan Seluas 612 m2/378 m2 di Kab/Kota Jakarta Pusat, Hasil Sendiri Rp21.022.630.000

2. Tanah dan Bangunan Seluas 2712 m2/609 m2 di Kab/Kota Jakarta Pusat, Hasil Sendiri Rp43.998.170.000

3. Tanah dan Bangunan Seluas 1463 m2/1457 m2 di Kab/Kota Jakarta Pusat, Hasil Sendiri Rp55.118.985.000

4. Tanah dan Bangunan Seluas 1246 m2/1495 m2 di Kab/Kota Jakarta Pusat, Hasil Sendiri Rp66.925.433.000

5. Tanah dan Bangunan Seluas 686 m2/534 m2 di Kab/Kota Jakarta Pusat, Hasil Sendiri Rp24.912.465.000

6. Tanah dan Bangunan Seluas 2855 m2/1366 m2 di Kab/Kota Jakarta Pusat, Hasil Sendiri Rp95.004.330.000

7. Tanah dan Bangunan Seluas 5367 m2/320 m2 di Kab/Kota Bogor , Hasil Sendiri Rp26.393.265.000

8. Tanah dan Bangunan Seluas 4486 m2/1487 m2 di Kab/Kota Bogor , Hasil Sendiri Rp32.846.570.000

9. Tanah Seluas 8900 m2 di Kab/Kota Bandung, Hasil Sendiri Rp143.779.500.000

10. Tanah Seluas 25710 m2 di Kab/Kota Bekasi, Hasil Sendiri Rp29.489.370.000

11. Tanah Seluas 30010 m2 di Kab/Kota Bekasi, Hasil Sendiri Rp7.879.088.000

12. Tanah dan Bangunan Seluas 342 m2/110 m2 di Kab/Kota Surakarta, Hasil Sendiri Rp731.610.000

13. Tanah dan Bangunan Seluas 7790 m2/2149 m2 di Kab/Kota Surakarta, Hasil Sendiri Rp12.029.025.000

14. Tanah dan Bangunan Seluas 3113 m2/1485 m2 di Kab/Kota Badung, Hasil Sendiri Rp16.000.000.000

15. Tanah Seluas 4560 m2 di Kab/Kota Gianyar, Hasil Sendiri Rp9.994.800.000

16. Tanah Seluas 3780 m2 di Kab/Kota Gianyar, Hasil Sendiri Rp1.753.920.000

Harta Bergerak Lainnya Rp20.000.000.000

Surat Berharga Rp7.579.000.000

KAS dan Setara KAS Rp94.009.007.702

Titiek Soeharto terlihat ketika Prabowo Subianto selesai menandatangani berita acara pelantikan di hadapan pimpinan MPR RI.

Follow Berita Okezone di Google News

Dapatkan berita up to date dengan semua berita terkini dari Okezone hanya dengan satu akun di ORION, daftar sekarang dengan klik disini dan nantikan kejutan menarik lainnya

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Follow

Read Entire Article
IDX | INEWS | SINDO | Okezone |