Hasil Timnas Taiwan vs Thailand di Kualifikasi Piala Asia 2027: Gajah Perang Menang 6-1

5 hours ago 2

 Gajah Perang Menang 6-1

Suasana laga Timnas Taiwan vs Thailand. (Foto: Instagram/changsuek)

TAIPEI – Tim Nasional (Timnas) Thailand berhasil merebut kemenangan penting atas Taiwan di matchday keempat Grup D Babak Ketiga Kualifikasi Piala Asia 2027, pada Selasa (14/7/2025) malam WIB. Bermain di Stadion Taipei Municipal, Taipei, Taiwan, tim berjuluk Gajah Perang itu tepatnya menang dengan skor telak 6-1.

Pemain Thailand, Teerasak Poephimai menjadi actor kemenangan besar Gajah Perang di markas Taiwan tersebut. Pasalnya Teerasak sukses mencetak hattrick alias tiga gol dalam kemenangan besar tersebut.

Dengan kemenangan itu, Thailand sementara berhasil memuncaki klasemen Grup D dengan 9 poin, hasil dari tiga kemenangan dan satu kekalahan. Thailand unggul tiga angka dari Sri Lanka dan Turkmenistan yang belum memainkan matchday keempat mereka.

Sementara itu, Taiwan berada di dasar klasemen dengan 0 poin. Dengan dua laga tersisa dan hanya juara grup yang lolos ke Piala Asia 2027, maka Taiwan dipastikan takkan tampil di putaran final kompetisi tersebut.

Jalannya Pertandingan

 Instagram/changsuek) Timnas Taiwan vs Thailand. (Foto: Instagram/changsuek)

Thailand tampil menggila sejak awal pertandingan. Terbukti laga baru berjalan empat menit, Teerasak langsung mencatatkan namanya di papan skor.

21 menit kemudian, Seksan Ratree menggandakan keunggulan Thailand. Lalu sebelum babak pertama berakhir, Supachok Sarachat juga berhasil mencetal gol di menit 45+1, membuat Thailand unggul 3-0.

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Follow

Berita Terkait

Telusuri berita bola lainnya

Read Entire Article
IDX | INEWS | SINDO | Okezone |